Escape Sequences adalah karakter-karakter khusus yang tidak akan itampilkan.
Contohnya, ada karakter yang digunakan sebagai tanda akhir dari suatu baris
yang memerintahkan program untuk melanjutkan ke baris berikutnya. Cara
penulisannya diawali dengan tanda \ diikuti dengan karakter khusus (dalam
contoh ini adalah “n”) sehingga penulisannya menjadi \n.